KULINER
Mampir
ke Warung Sagu
Warung Bebek/Ayam Sagu (sangat
gurihnya) ini sudah ada di beberapa tempat, seperti di Jombang Kota, Ngoro,
Mojowarno, Mojokerto, Baron, Kasembon serta di daerah Bendo-Pare. Namun yang
pertama kali muncul adalah di Jombang Kota. Nah semua warung tersebut selalu ramai oleh pengunjung. Tempatnya cukup menonjol jika dilihat dari
pinggir jalan, kemudian ada semacam baliho kecil di pinggir jalan juga banyak
tersebar, sehingga membuat pengguna jalan yang kebetulan lewat jadi penasaran,
kayak apa sih rasanya menu makan di warung tersebut.
Warung Sagu ini yang paling
istimewa ya sambel pencitnya ini, meskipun sambelnya sedikit tapi pedes banget,
namun bagi yang pengen sambel laen di sediakan juga sambel trasi di setiap
meja, kita tinggal ngambil sesuai selera, keduanya pedes banget.
Komentar
Posting Komentar